Tujuan dan Manfaat Organisasi
Pengorganisasian dilakukan dengan tujuan agar suatu
proses pekerjaan yang dikehendaki dapat
mencapai tujuan yang telah diatur, disusun,
ditetapkan.
Semnetara itu, manfaat yang dapat diperoleh dari
pengorganisasian ini adalah agar pelaksanaan
tugas dilakukan dengan lebih baik dan teratur,
koordinasi pelaksanaan pekerjaan dapat lebih baik,
pengawasan pelaksanan pekerjaan dapat efektif dan
efisien dan tujuan yang telah ditetapkan
dapat tercapai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar